Gudang Ilmu

Wednesday, August 3, 2022

Rekomendasi Bengkel Sepeda di Pati dan Sekitarnya

Halloo sobat goweser kali ini aku mau ngasih rekomendasi bengkel sepeda di Pati yang bisa sobat kunjungi saat sepeda kesayangan sobat butuh perawatan atau mengalami masalah. Memilih bengkel yang tepat itu penting karena mohon maaf kalau bengkelnya asal-asalan yang ada sepeda sobat nggak jadi bener tapi semakin bermasalah.

Friday, July 29, 2022

Cara Mudah Mereview Jurnal

Oke setelah sebelumnya mimin upload artikel tentang cara membuat sintesa jurnal. Jika sobat belum membacanya silahkan baca disini Cara Membuat Sintesa Jurnal. 

Review Jurnal berbeda dengan sintesa jurnal, meskipun dalam prosesnya hampir sama. Kalau review jurnal kita tidak perlu pusing-pusing mencari Research Gap karena tujuannya hanya untuk mengulas jurnal yang sudah ada. Jadi lebih simpel dan gampang.

Contoh Cara Membuat Sintesa Jurnal

Sebelum membuat sintesa jurnal pastikan sobat mimiliki minimal 2 buah jurnal dengan tema yang sama, namun dengan fokus penelitian yang berbeda. Sehingga nantinya sobat bisa mencari research gap (celah penelitian) dari jurnal-jurnal tersebut. 

Sintesa bahasa gampangnya adalah mencari topik/judul penelitian baru berdasarkan celah penelitian dari jurnal-jurnal yang sudah ada sehingga nantinya penelitian kita berbeda dengan penelitian sebelumnya. Namun tetap berlandaskan pada teori-teori yang sudah ada.

Makalah Manajemen Inovasi Produk


BAB I
PENDAHULUAN

 Disusun Oleh: Noor Cahyo


1.1     Latar Belakang Masalah

Pada awalnya manusia untuk memenuhi kebutuhan melakukan proses barter, pada perkembangannya dilakukan dengan perdagangan menggunakan uang. Ketika proses perdagangan sudah dilakukan para produsen berlomba lomba untuk menghasilkan produk yang lebih unggul dibandingkan produsen lain agar jumlah penjualan meningkat. Ketika perdagangan dunia makin berkembang dan terbentuknya bebas maka persaingan antar produsen makin meningkat, produsen yang ikut serta dalam perdagangan bebas ini bukan hanya pedagang lokal di suatu negara saja namun produsen yang berasal dari berbagai negara ikut bersaing memasarkan produknya.

Wednesday, July 27, 2022

Cara Menghitung Nilai DOL (Degree Of Operating Leverage) dalam Laporan Keuangan


Tidak perlu berpanjang lebar, langsung saja artikel ini sengaja aku buat kamu yang masih bingung cara menghitung nilai DOL dengan rumus %perubahan EBIT : %perubahan dalam laporan keuangan.

Yang perlu dingat adalah tanda (%) pada rumus DOL. Jadi sobat tidak bisa sekedar menghitung Δ (delta) atau istilah gampangnya selisih dari EBIT dan SALES.

Monday, July 25, 2022